Cari Jawaban Soal Bahasa Inggris Progress Check 1 tentang 'Text 1: Sinta's Favorite'

By Fransiska Viola Gina, Rabu, 5 Oktober 2022 | 13:00 WIB
Menjawab soal bahasa Inggris, progress check text 1. (freepik/stories)

Bobo.id - Pada materi Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka kelas 7 SMP, kita akan belajar belajar tentang hobi dan kesukaan.

Dalam bahasa Inggris, hobi disebut juga sebagai hobby. Ada berbagai kegiatan yang bisa disebut sebagai hobby, lo.

Namun sebenarnya apa itu hobby, ya?

Hobi atau hobby adalah hal yang rutin dilakukan oleh seseorang di waktu senggang untuk sebuah kesenangan.

Nah, pada buku Kurikulum Merdeka kelas 7, kita diajak untuk menjawab soal berdasarkan bacaan "Sinta's favorite". Cari tahu kunci jawabannya, yuk! 

Text 1

Sinta is Galang's sister. She is 16 years old. She is tall and has straight black hair. She likes to wear a ribbon in her hair. 

Her hobby is playing badminton. She often plays badminton with Ibu Posma in a park near her house every weekend. 

When playing badminton, they bring their own rackets and shuttlecocks.

After playing badminton, Sinta and Ibu Posma go to a restaurant near the park. They usually have rica-rica chicken with rice. 

It is Sinta's favorite food because its is spicy and greasy. She likes to have it with orange juice. It is sour but very fresh. 

Baca Juga: Apa yang Dimaksud Bahasa Internasional? Ini Penjelasan dan Dafar Bahasanya

For numbers 1-5, choose the best answers.

1. What is Sinta's favorite accessory?

a. A necklace.

b. A bracelet.

c. A watch.

d. A ribbon.

2. What is Sinta's favorite meal?

a. Rica-rica chicken with rice and orange juice.

b. Spicy chicken with rice and orange juice.

c. Rica-rica chicken with rice and lemon juice.

d. Spicy chicken with rice and lemon juice. 

Baca Juga: Dari Semua Bahasa, Kenapa Hanya Bahasa Inggris yang Jadi Bahasa Internasional?

3. What is a type of sports that is similar to Sinta's hobby?

a. Tennis.

b. Volleyball.

c. Basketball.

d. Archery.

4. What things do Sinta and Ibu Posma always bring to play badminton?

a. Balls and rackets.

b. Shuttlecocks and boards.

c. Shuttlecocks and rackets. 

d. Balls and boards.

5. How many times do Sinta and Ibu Posma play badminton?

Baca Juga: 5 Contoh Kalimat Pembuka Presentasi Bahasa Inggris yang Mudah Dihapal

a. Three times a week.

b. Two times a week.

c. Five times a week.

d. Four times a week.

Jawaban Nomor 1-5 dari Teks Bacaan

1. (d. A ribbon)

2. (a. Rica-rica chicken with rice and orange juice.)

3. (a. Tennis.)

4. (c. Shuttlecocks and rackets.)

5. (b. Two times a week.)

Nah, itulah kunci jawaban soal progress check 1 tentang text 1. Semoga bisa bermanfaat untuk teman-teman, ya!

Baca Juga: 10 Contoh Kalimat Simple Present Tense: Kalimat Positif, Negatif, dan Tanya Beserta Artinya

----

Kuis!

Apa yang dimaksud dengan hobi?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.