Selalu Identik dengan Warna Hijau dan Biru, Ini 4 Warna Lain yang Cocok untuk Natal

By Amirul Nisa, Senin, 5 Desember 2022 | 17:30 WIB
Warna merah dan hijau sering dijarikan warna dekorasi Natal yang digunakan di banyak tempat. (YuliiaKa)

Keindahan tanaman ini akan tetap bertahan hidup walau saat musim dingin.

Jadi bangsa Celtic kuno mendekorasi rumah dengan tanaman holly saat merayakan titik balik matahari musim dingin atau (winter solstice).

Tradisi penggunaan warna merah dan hijau itu pun terus berlanjut hingga abad-14.

Sedangkan hal unik yang membuat dua warna itu jadi khas nuansa Natal berkat iklan sebuah minuman bersoda.

Warna merah dan hijau yang identik dengan Natal. (gpointstudio)

Seorang seniman bernama Haddon Sundblom mengukuhkan penggunaan warna merah dan hijau melalui gambar Sinterklas yang dibuatnya untuk iklan sebuah minuman bersoda.

Dari yang sebelumnya bentuk dan warna pakaian Sinterklas selalu berubah. Sejak ikan minuman itu muncul membuat banyak orang memiliki gambaran baru tentang sosok Sinterklas.

Hingga kini sosok Sinterklas dengan jubah merahnya dipercaya sebagai sosok 'asli' dari tokoh tersebut.

Karena itu, warna merah menjadi gambaran Sinterklas, sedangkan hijau dari pohon Natal yaitu pohon cemara.

Warna yang Cocok untuk Natal

Tapi sebenarnya ada beberapa warna lain yang juga cocok digunakan untuk merayakan Natal, lo.

Baca Juga: 6 Tanaman Hias yang Cocok Jadi Hiasan Natal, Ada Kaktus hingga Anggrek