Alasan Silas Papare Melakukan Perlawanan Terhadap Belanda, Materi Kelas 5 SD Tema 7

By Fransiska Viola Gina, Sabtu, 18 Februari 2023 | 11:00 WIB
Alasan Silas Papare melakukan perlawanan terhadap Belanda. (Wikimedia Commons/People's Representative Council )

3. Tentara Belanda meninggalkan Irian Barat secara bertahap.

4. Pasukan Indonesia yang ada di Irian Barat tetap tinggal di Irian Barat, namun di bawah pemerintah sementara PBB.

5. Antara Irian Barat dan daerah Indonesia lainnya berlaku lalu lintas bebas seperti pada daerah lainnya. 

6. Sejak tanggal 31 Desember 1962, bendera Indonesia akan berkibar di samping bendera PBB. 

7. Paling lambat tanggal 1 Mei 1963, UNTEA atas nama PBB akan menyerahkan Irian Barat ke tangan Indonesia. 

Sejak saat itu, nama Irian Barat berganti menjadi Irian Jaya. Sementara itu pada 7 Maret 1978, Silas Papare meninggal dunia. 

Nah, itulah penjelasan tentang perlawanan Silas Papare terhadap Belanda. Semoga informasi ini bisa bermanfaat untuk teman-teman, ya. 

(Sumber Foto: Wikimedia Commons/People's Representative Council)

----

Kuis!

Mengapa Indonesia melakukan perlawanan terhadap Belanda?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023