Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 8, Apa Nada Dasar yang Digunakan Pada Lagu 'Syukur'?

By Fransiska Viola Gina, Sabtu, 18 Maret 2023 | 08:30 WIB
Nada dasar yang digunakan pada lagu Syukur. (Buku Tematik Kelas 5 SD Tema 8)

Bobo.id - Pada buku tematik kelas 5 tema 8 subtema 1, kita akan belajar tentang kesenian musik dan mempelajari lagu.

Lagu adalah rangkaian dari nada yang dipadukan dengan irama. Lagu juga dilengkapi oleh syair yang membentuk sebuah harmonisasi.

Rangkaian nada dan syair yang terbentuk menjadi lagu ini merupakan salah satu cara untuk mengekspresikan emosi dan perasaan seseorang. 

Salah satu lagu yang dipelajari pada tema ini adalah 'Syukur'. Syair dan notasinya akan teman-teman temukan di halaman 48. 

Setelah kita mengamati dan mencoba menyanyikan lagu itu, kita diminta untuk menjawab beberapa pertanyaannya. 

Apakah teman-teman sudah menemukan jawabannya? Kali ini Bobo akan memberikan alternatif jawabannya. Simak, yuk!

1. Apa judul lagu itu?

Jawaban:

Judul lagu yang terdapat di buku tematik halaman 48 berjudul 'Syukur'. Lagu ini termasuk dalam lagu nasional.

2. Siapa penciptanya?

Jawaban:

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 7, Apa yang Dirasakan Saat Menyanyikan Lagu