- Masjid Langgar Tinggi, di Pekojan, Jakarta Barat yang merupakan akulturasi budaya Tionghoa dan Jaw
- Gereja Hati Kudus Yesus Pugeran, di Yogyakarta yang merupakan akulturasi budaya arsitektur tradisional Jawa dan Eropa.
- Kesenian Gambang Semarang adalah kesenian akulturasi budaya Jawa dan Tionghoa.
- Pelaburan Ratu di Sukabumi, Jawa Barat merupakan hasil akulturasi budaya Bugis dan Sunda.
- Bakpao adalah makanan hasil akulturasi budaya Tionghoa dan Indonesia.
- Kue lapis legit atau pada zaman kolonial disebut spekkoek yang merupakan kue hasil akulturasi budaya Belanda dan Indonesia.
Dengan penjelasan tersebut, tentu sekarang teman-teman paham tentang pentingnya akulturasi, faktor yang mempengaruhi, hingga berbagai contohnya.
(Foto: Creative Commons/Akhmad Fauz)
----
Kuis! |
Dari mana asal kata akulturasi? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023