Tetap Menarik Disajikan, Ini 5 Cara agar Warna Buah Apel Tak Berubah Setelah Dikupas

By Amirul Nisa, Sabtu, 18 Mei 2024 | 16:00 WIB
Cara mencegah perubahan warna pada buah apel. (PIXABAY/pasja1000)

Cara menggunakannya pun cukup dengan mencampurkan satu sendok makan cuka apel dengan satu liter air dingin.

Lalu, rendam irisan apel dalam larutan tersebut selama beberapa menit.

Setelah itu, bilas irisan apel dengan air dingin bersih sebelum dikonsumsi atau disimpan.

Selain mencegah perubahan warna, cuka apel akan memberikan tambahan nutrisi dengan adanya kandungan prebiotik menyehatkan yang tertinggal pada permukaannya.

Sehingga mencampurkan cuka apel akan memberikan efek baik pada kesehatan saluran pencernaan.

4. Menggunakan Air Soda atau Air Berkarbonasi

Air soda atau air berkarbonasi mengandung karbon dioksida yang dapat menekan oksidasi dengan cara menurunkan pH permukaan apel.

Untuk mengaplikasikannya cukup siapkan mangkuk besar dan isi dengan air soda atau air berkarbonasi tanpa rasa.

Kemudian celupkan irisan apel ke dalam air soda selama 3-5 menit. Setelah itu, tiriskan dan simpan dalam wadah kedap udara atau langsung konsumsi.

Penggunaan air soda sangat praktis dan tidak merubah rasa apel, sehingga banyak orang suka menggunakan teknik ini.

5. Menggunakan Asam Askorbat (Vitamin C)

 Baca Juga: 5 Buah yang Bisa Berubah Warna Setelah Dikupas dan Cara Mencegahnya