Yang membedakannya adalah vitamin A dalam buah naga kuning lebih banyak.
BACA JUGA : Apa Manfaat Benang Putih yang Terdapat pada Buah Pisang?
Sehingga, buah ini baik untuk menjaga kesehatan mata kita.
Rasa buah naga kuning lebih manis dan segar dengan kandungan antioksidan dan karoten yang hampir sama dengan buah naga lainnya.
Di Indonesia, buah naga kuning masih sangat jarang dibudidayakan.
Di antara buah naga merah, putih, kuning, mana yang paling teman-teman suka?
BACA JUGA : Kencana Ungu, Buahnya Bisa Meledak di Air