Bobo.id – Ikan yang hidup di laut Indonesia itu banyak, salah satunya adalah tuna.
Tuna merupakan ikan laut yang bisa tumbuh cukup besar.
Daging ikan tuna itu enak dan kaya manfaat, lo, Teman-teman.
Berikut zat-zat bermanfaat yang ada di dalam ikan tuna.
1. Protein
Protein itu ada banyak jenisnya.
Semua jenis preotein itu ada di dalam daging ikan tuna.
BACA JUGA: Salmon atau Tuna, Mana yang Lebih Baik?
Jadi, apapun protein yang kita butuhkan, semuanya bisa didapatkan di dalam ikan tuna.
Protein yang ada di dalam ikan tuna baik untuk otak dan tubuh kita.
O iya, protein yang ada di dalam ikan tuna termasuk protein yang rendah lemak, lo.
2. Vitamin B6