Sering Merasa Pusing Setelah Tidur Siang? Cobalah 3 Cara Ini untuk Mengatasinya!

By Cirana Merisa, Jumat, 20 April 2018 | 04:01 WIB
Kenapa Kita Ngantuk, Padahal Sudah Tidur Lama? (Cirana Merisa)

BACA JUGA: Tips Supaya Otak Tidak Terganggu Saat Tidur

3. Minum Air Putih

Saat kita tidur, tubuh akan kehilangan banyak cairan.

Hal itu karena selama tidur kita tidak minum air putih.

Akibatnya, kita bisa mengalami dehidrasi dan menyebabkan pusing.

Maka itu, biasakan minum air putih setelah bangun tidur.

Air itu akan menggantikan cairan tubuh yang hilang.

Nah, itulah beberapa cara yang bisa kita lakukan kalau merasa pusing setelah bangun tidur siang.

Selamat mencobanya di rumah, teman-teman!

BACA JUGA: Kebutuhan Tidur Sesuai Usia, Mana yang Cocok dengan Usiamu?

Teks: Pradipta Rismarini dan Cirana Merisa