Dulu, Rasa Cokelat Itu Pahit dan Pedas, Cari Tahu Asal Usulnya, Yuk!

By Cirana Merisa, Sabtu, 4 Agustus 2018 | 18:00 WIB
Cokelat batang (Pixabay)

Kakao mulai diperkenalkan pertama kali di Indonesia pada 1560 di Sulawesi Utara oleh orang Spanyol.

Nah, pada saat Belanda menjajah Indonesia, pemerintah Belanda belum begitu tertarik pada kakao.

Barulah pada 1778, Belanda mulai membudidayakan tanaman kakao di Sumatra dan Batavia (sekarang Jakarta).

Hampir 30 tahun setelahnya, yaitu pada 1806, kakao akhirnya disebarluaskan ke Jawa Tengah dan Jawa Timur.

Nah, itulah sejarah kakao atau cokelat di dunia dan di Indonesia.

Teman-teman penyuka cokelat harus tahu asal usulnya, ya, jangan cuma makan saja. Hi… hi… hi….

BACA JUGA: Suka Minum Cokelat Hangat? Inilah 5 Manfaatnya bagi Tubuh

Sumber: Acara Diskusi Media x Mondelez

Lihat video ini juga, yuk!