Bobo.id – Saat ini, penyakit demam berdarah sedang banyak menyerang manusia. Bagaimana fase demam berdarah yang umumnya berlangsung sampai tujuh hari?
Kita harus berhati-hati, karena nyamuk yang membawa penyakit demam berdarah, yakni Aedes aegypti, dapat terbang sejauh 100 meter.
Ini membuat proses penularannya berlangsung cepat. Yuk, kenali tiga fasenya.
Baca Juga : 4 Makanan yang Bantu Tingkatkan Trombosit Saat Terserang Demam Berdarah
1. Fase Demam
Demam tinggi adalah fase awal demam berdarah yang paling khas terlihat pada penderitanya, teman-teman.
Pada fase ini, penderita akan mengalami demam secara tiba-tiba hingga mencapai 40 derajat celcius selama 2 sampai 7 hari.
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Source | : | Kompas.com,hellosehat,alodokter |
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR