1. Bukan Langsung Berhenti
Kalau teman-teman berpikir untuk langsung berhenti dan tidak mengonsumsi mi instan sama sekali, itu salah, lo.
Bila memakai cara ini, akan membuat teman-teman semakin ingin mengonsumsinya.
Baca Juga : Kisah Oreo, Rakun Inspirasi Rocket Raccoon di Guardian of the Galaxy
Sebaiknya teman-teman mulai dari mengurangi jumlah konsumsi mi instan.
Misalnya jika dalam seminggu teman-teman makan enam bungkus mi instan, kurangi menjadi dua kali dalam seminggu.
Kalau sudah berhasil, kurangi lagi jadi sekali seminggu. Lakukan terus sampai teman-teman bisa menahan diri untuk tidak makan mi instan sama sekali.
Baca Juga : Kenapa Warna Mata Manusia Bisa Berbeda-beda, ya? #AkuBacaAkuTahu
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Source | : | Hello Sehat |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR