Bobo.id - Saat sedang mengerjakan soal ulangan di sekolah, tiba-tiba kita tidak bisa mengingat materi yang sudah dipelajari malam sebelumnya untuk menjawab soal.
Setelah memejamkan mata selama beberapa detik dan mencoba mengingat materi yang sudah dipelajari, ternyata jawabannya ketemu.
Baca Juga : Ada yang Tidak Bisa Mengenali Suara Orang yang Bahkan Ia Kenal, Kenapa Begitu? #AkuBacaAkuTahu
Yap, memejamkan mata memang bisa membantu kita untuk mengingat sesuatu dengan lebih baik.
Selain memejamkan mata, melihat ke atas saat mencoba mengingat sesuatu juga membantu proses mengingat, lo.
Penglihatan Mulai Buram? Ini 3 Hal yang Bisa Jadi Penyebab Mata Minus pada Anak-Anak
Source | : | Life Hacker,Science Alert,The Cut,Psychology Today |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR