1. Ciri-Cirinya
Tawon Vespa affinis mempunyai ukuran tubuh sepanjang kurang lebih tiga sentimeter.
Warna tawon ini didominasi hitam dengan gelang warna kuning atau oranye pada bagian perutnya.
Jika hanya satu atau dua ekor tawon yang menyengat, sengatan tak akan terlalu berbahaya.
Baca Juga: Wah, Astronom Menemukan Bintang Terkecil di Alam Semesta, Seperti Apa?
Namun, tawon jenis ini menjadi berbahaya ketika menyerang secara berkelompok.
2. Sengatan
Korban sengatan tak sampai meninggal, melainkan mengalami alergi dengan gejala bengkak.
Bengkak tersebut dapat ditangani dengan cara kompres menggunakan es atau obat-obatan antihistamin.
Baca Juga: Meski Rasanya Pahit, 3 Makanan Ini Justru Menyehatkan Tubuh, lo!
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR