Bobo.id – Apakah teman-teman pernah melihat pesan botol atau surat yang dimasukkan ke dalam botol, lalu dihanyutkan ke lautan?
Pesan dalam botol ini mungkin bisa teman-teman lihat di film yang berlatar zaman dulu. Di zaman sekarang, menghanyutkan pesan dalam botol memang sudah ditinggalkan.
Baca Juga: Bapak Ilmu Komputer Alan Turing Ada di Uang Baru Inggris, Ada Pesan Rahasianya, lo!
Nah, pada awal tahun 2018 lalu, sebuah keluarga asal Australia menemukan pesan dalam botol. Setelah diteliti ternyata ini merupakan pesan dalam botol tertua di dunia.
Pesan itu dihanyutkan hampir 132 tahun lalu dari sebuah kapal Jerman yang sedang berlayar menuju ke Makassar, Indonesia.
Apa isinya? Yuk, cari tahu!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR