Bobo.id - Teman-teman pasti sudah tidak asing dengan hewan satu ini, kan?
Hampir semua orang mengenal hewan bernama macan tutul ini. Tak jarang juga orang melihatnya berada di kebun binatang.
Baca Juga: Setelah 30 Tahun Tidak Terlihat, Macan Tutul Formosa Kembali Muncul di Taiwan
Hewan yang termasuk dalam kelompok kucing berukuran besar ini mempunyai nama ilmiah Panthera pardus. Dalam bahasa Inggris dikenal dengan nama leopard.
Biasanya macan tutul memiliki bulu berwarna terang dengan bintik-bintik hitam di seluruh bulunya.
Baca Juga: Cerpen: Surat untuk Papa
Namun, ada juga macan tutul yang bulunya berwarna gelap, sehingga rosettes (bintik-bintik hitam) tidak terlihat.
Kita cari tahu fakta unik tentang macan tutul, yuk!
Baca Juga: Merupakan Paru-Paru Dunia, Apa Akibatnya Jika Kebakaran Hutan Amazon Terus Terjadi?
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR