Jika ditempatkan di posisi Matahari, ukuran Antares bisa mencapai orbit Mars, lo.
Namun, bintang ini memiliki suhu yang lebih rendah daripada Matahari, yaitu sekitar 3.600 derajat Celcius. Sebagai perbandingan, suhu Matahari sekitar 5.500 derajat Celcius.
Antares Sedang Sekarat
Selama hidupnya, bintang bercahaya dengan menggunakan bahan bakar yang terkandung di dalam bintang itu sendiri.
Baca Juga: Wah, Astronom Menemukan Bintang Terkecil di Alam Semesta, Seperti Apa?
Jika bintang sudah kehabisan bahan bakar, pada akhirnya bintang-bintang itu akan mati.
Nah, para astronom menemukan bahwa hidrogen pada Antares sudah habis. Hal ini membuat Antares menggunakan helium supaya tetap bercahaya.
Jika sudah menggunakan helium, Antares akan menggembung dan kemudia menyusut lagi sampai ke intinya.
Baca Juga: Bisakah Kita Melihat Bintang di Langit Saat Siang Hari? #AkuBacaAkuTahu
15 Dampak Positif Globalisasi bagi Kesenian Daerah, Materi Kelas 6 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | Info Astronomy |
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR