Bobo.id - Teh adalah salah satu minuman yang banyak disukai oleh masyarakat dunia.
Selain itu, teh juga memiliki berbagai macam jenis. Teh yang paling populer adalah teh hijau, teh hitam, dan teh oolong.
Beberapa orang memiliki kebiasaan minum secangkir teh panas untuk menghangatkan tubuh atau menenangkan diri.
Baca Juga: Lebih Sehat Minum Teh Panas atau Dingin, Ya?
Teh juga dipercaya memiliki khasiat dalam pengobatan tradisional selama berabad-abad.
Selain itu, penelitian modern menunjukkan bahwa senyawa dalam teh dapat berperan dalam mengurangi risiko kanker, obesitas, diabetes, dan penyakit jantung.
Meskipun mengonsumsi teh adalah pilihan yang sangat sehat bagi kebanyakan orang, tapi jika minum teh berlebihan bisa berdampak buruk untuk kesehatan, lo.
Berikut ini adalah 5 hal yang akan terjadi kalau kita terlalu sering atau terlalu banyak mengonsumsi teh.
Simak, yuk!
Baca Juga: Rumah Kemasukan Tikus? Coba 5 Cara Mengusir Tikus dari Rumah, yuk!
Cara Bersikap terhadap Barang yang Dipakai, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR