Kemampuan belalang mendengar suara ini sangat hebat, ia bisa mendeteksi arah sumber suara yang didengarnya, lo.
Bahkan, ia bisa mengetahui lokasi pasti sumber suara itu, teman-teman.
Belalang juga mampu memprediksi ukuran tubuh belalang lain yang ia dengar suaranya.
Wah, meskipun tidak memiliki daun telinga seperti mamalia, kemampuan pendengaran belalang hebat, ya!
Baca Juga: Keren! Burung Ini Memecahkan Rekor Terbang Sejauh 12.000 Kilometer Lewati Belasan Negara
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Yuk, lihat video ini juga!
Source | : | It's AumSum Time,Mom.com |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR