Bobo.id - Cari tahu berbagai berita populer di situs Bobo.id hari Kamis, 10 September 2020, yuk!
Ada berita mengenai cara mudah mencegah rambut rontok karena terlalu sering diikat, hingga cara menyimpan tahu agar tetap awet dan tidak asam.
1. Rambut Rontok karena Terlalu Sering Diikat? Lakukan 3 Cara Mudah Ini, yuk!
Rambut yang sehat, kuat, dan berkilau pasti menjadi hal yang diinginkan oleh setiap orang. Apakah teman-teman juga menginginkan rambut seperti itu?
Sayangnya, ada beberapa hal yang bisa menyebabkan masalah pada rambut, salah satunya rambut rontok.
Rambut rontok menjadi masalah rambut yang juga bisa terjadi pada anak-anak, nih.
Tahukah kamu? Ternyata rambut rontok pada anak-anak bisa disebabkan karena kebiasaan yang kita lakukan sehari-hari, lo, yaitu mengikat dan mengepang rambut.
Ketahui cara mudah agar rambut tidak mudah rontok karena terlalu sering diikat, yuk!
Baca selengkapnya di artikel ini, ya!
Baca Juga: Jangan Panik! Lakukan 5 Cara Mudah Ini saat Duri Ikan Tersangkut di Tenggorokan
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR