2. Cara Membuat Telur Dadar Fuyunghai yang Tebal dan Gurih Ternyata Mudah, Ingin Coba di Rumah?
Salah satu olahan telur dadar yang bisa kita buat di rumah adalah fuyunghai.
Kita bisa membuat telur dadar untuk fuyunghai selezat buatan restoran makanan Tiongkok, lo!
Biasanya, telur dadar fuyunghai itu tebal, mengembang, dan gurih, kemudian disiram dengan saus asam manis.
Yuk, cari tahu di sini cara membuat telur dadar untuk fuyunghai yang tebal, mengembang, dan gurih!
Baca Juga: Rangkuman dan Soal Pengukuran Berat, Materi Belajar dari Rumah TVRI untuk Kelas 4 - 6 SD
3. Ingin Tidur Lebih Nyenyak? Perhatikan Cat Dinding yang Tepat untuk Kamar dan Ketahui Warna yang Harus Dihindari
Kamar yang rapi, nyaman, bersih, dengan suhu yang tepat akan membuat tidur jadi lebih nyenyak.
Selain itu, kamar juga harus menjadi tempat yang nyaman karena sebagian waktu kita seharian akan dihabiskan di kamar.
Nah, ternyata bukan hanya keadaan yang rapi, bersih, dan suhu yang tepat untuk membuat tidur menjadi lebih nyenyak.
Cat dinding kamar yang dipilih juga memengaruhi kualitas tidur kita, apakah nyenyak atau tidak, lo.
Biasanya, cat dinding kamar akan dipilih berdasarkan warna kesukaan kita. Namun sebaiknya kita menentukan atau memilih dengan tepat warna cat dinding untuk kamar, ya.
Yuk, cari tahu lewat artikel ini warna apa saja yang sebaiknya dipilih untuk cat dinding kamar!
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR