Bobo.id - Jika ingin menikmati pizza, biasanya kita akan membeli di restoran. Wah, padahal kita bisa membuat sendiri pizza di rumah, teman-teman.
Tapi untuk membuat pizza dibutuhkan oven untuk memanggangganya, Bo. Bagaimana kalau di rumah tidak ada oven?
Tenang saja, teman-teman, tidak ada oven di rumah bukan menjadi masalah untuk membuat sendiri pizza di rumah, kok.
Asalkan di rumah ada wajan antilengket atau yang biasa disebut teflon, teman-teman bisa membuat pizza sendiri di rumah.
Yuk, simak berbagai tips membuat pizza di rumah dengan menggunakan wajan antilengket!
Baca Juga: Benarkah Campuran Teh Jahe dan Serai Bisa Membantu Mencegah Kanker? Ketahui Penjelasannya, yuk!
Penglihatan Mulai Buram? Ini 3 Hal yang Bisa Jadi Penyebab Mata Minus pada Anak-Anak
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR