3. Cara Menggoreng Keripik Agar Renyah
Saat menggoreng keripik pisang, singkong, ataupun kentang, pastikan seluruh keripik terendam minyak.
Sebaiknya, tunggu minyak sampai suhunya panas, baru masukkan bahan keripik dan goreng dengan api sedang.
Hindari memasukkan terlalu banyak irisan pisang, singkong, atau kentang.
Jika terlalu banyak irisan bahan yang dimasak, maka lebih sulit renyah.
Setelah matang, angkat keripik dan tiriskan minyaknya sampai benar-benar kering.
Baru kemudian berikan bumbu sesuai selera.
(Penulis: Raka, Rafida Ulfa)
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR