2. Benarkah Gula Penyebab Utama Diabetes? Ketahui Apa Penyebab Utama Diabetes, yuk!
Kondisi diabetes seringkali dikaitkan dengan konsumsi gula, teman-teman.
Memang benar, orang dengan kondisi diabetes perlu menjaga kadar gula darahnya agar tidak terlalu tinggi.
Karenanya, biasanya pasien diabetes tidak boleh mengonsumsi makanan yang tinggi gula.
Namun, benarkah penyebab diabetes adalah gula?
Yuk, kita cari tahu penyebab utama diabetes di artikel ini!
3. Jangan Konsumsi Makanan dan Minuman Ini Secara Berlebihan, Bisa Menimbulkan Masalah di Otak
Tahukah teman-teman? Kesehatan tubuh kita juga bisa dipengaruhi dari makanan dan minuman yang kita konsumsi.
Makanan bukan hanya memengaruhi fungsi organ tubuh seperti pencernaan, jantung, atau ginjal, namun juga otak kita.
Kesehatan otak sangat penting untuk diperhatikan, karena otak yang sehat memastikan pekerjaan semua fungsi di tubuh kita juga sehat.
Tapi, tahukah kamu? Ada beberapa makanan yang memiliki pengaruh buruk bagi otak, terutama jika dikonsumsi secara berlebihan.
Kira-kira ada makanan apa saja yang memiliki pengaruh buruk bagi otak jika dikonsumsi secara berlebihan, ya? Cari tahu di sini, yuk!
15 Dampak Positif Globalisasi bagi Kesenian Daerah, Materi Kelas 6 SD Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR