Bobo.id - Siapa di sini yang punya kebiasaan menggigit kuku? Kalau ada, tandanya kamu harus segera menghentikan kebiasaan ini.
Kuku kita menyimpan banyak sekali bakteri, yang apabila masuk ke dalam mulut bisa menyebabkan berbagai penyakit.
Berikut ini adalah 5 efek buruk dari kebiasaan menggigit gigi yang salah satunya bisa buat kuku tidak tumbuh permanen.
Yuk, simak!
1. Meningkatkan Pertumbuhan Bakteri
Kembali pada tahun 2007, para ilmuwan Turki menguji 59 orang untuk melihat apakah menggigit kuku memiliki efek nyata pada perpindahan bakteri ke mulut.
Mereka menyeka air liur setiap orang untuk memeriksa apakah mereka terjangkit bakteri diare dan muntah seperti Escherichia coli dan banyak bakteri lainnya.
Hasilnya menunjukkan 76% dari mereka yang menggigit kuku dinyatakan positif, dibandingkan dengan 26,5% yang tidak menggigit kuku.
Bertemu Karakter Favorit di Doraemon Jolly Town MARGOCITY, Apa Saja Keseruannya?
Source | : | BuzzFeed |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR