Bobo.id - Ketahui apa saja artikel yang menjadi berita populer di situs Bobo.id pada Kamis, 29 April 2021, yuk!
Ada berita tentang cara mudah menumbuhkan sirih gading hingga makanan yang masih hangat terlihat lebih nikmat dari makanan yang sudah dingin.
1. Cara Mudah Menumbuhkan Tanaman Sirih Gading dengan Cepat, Perhatikan 3 Hal Ini!
Apakah teman-teman pernah mendengar tentang tanaman sirih gading?
Tanaman sirih gading dikelan juga dengan sebutan Devil's Ivy dalam bahasa Inggris. Ia termasuk ke dalam jenis tanaman hias.
Tanaman yang punya nama ilmiah Epipremnum aureum ini banyak diminati juga oleh pencinta tanaman hias di Indonesia, lo.
Apakah kamu berniat untuk menanamnya di rumah? Kalau iya, coba ikuti tips cara mudah menumbuhkan tanaman sirih gading dengan cepat berikut ini, yuk!
Baca Juga: Ada Banyak Akar di Batang Tumbuhan Sirih, Mengapa Begitu, ya?
2. Suku-Suku yang Ada di Pulau Kalimantan, Materi Kelas 5 Tema 7 Subtema 1
Indonesia merupakan negara yang kaya akan berbagai suku bangsa yang beragam.
Hal ini disebabkan karena Indonesia merupakan negara kepulauan, yang terdiri dari ribuan pulau hingga membentuk negara Indonesia.
Bahkan dapat dikatakan, setiap pulau di Indonesia memiliki suku bangsa asli yang merupakan penduduk asli wilayah itu.
Contohnya seperti Suku Dayak yang merupakan suku asli dari Pulau Kalimantan.
Nah, ternyata terdapat berbagai suku asli dari Pulau Kalimantan, teman-teman.
Ketahui suku-suku merupakan penduduk asli Pulau Kalimantan di sini, yuk!
3. Ingin Buat Cake untuk Hantaran Lebaran Nanti? Simak Cara Membuat Sponge Cake yang Lembut Ini, yuk!
Salah satu tradisi Idulfitri adalah saling berbagi bingkisan atau hantaran.
Ada bingkisan atau hantaran yang berisi bahan makanan seperti sembako, makanan dan minuman ringan, kue kering, hingga cake.
Selain membeli di toko, kita juga bisa membuat sendiri kue kering atau cake untuk hantaran, lo.
Kali ini, kita cari tahu cara membuat sponge cake untuk hantaran lebaran, yuk!
Sponge cake merupakan kue yang teksturnya ringan. Biasanya, sponge cake buatan toko kue juga punya tekstur yang lembut.
Nah, supaya hasil sponge cake lembut, ada beberapa hal yang bisa kita terapkan saat pembuatannya. Yuk, cari tahu seperti apa tipsnya di artikel berikut ini!
4. Tata Cara Sahur yang Benar Agar Gizi Terpenuhi Selama Puasa, Ikuti Tipsnya!
Sahur merupakan waktu makan yang menjadi bekal kita untuk berpuasa seharian.
Karena itu kita harus mengetahui tata cara sahur yang benar agar gizi terpenuhi dan kita tetap sehat selama puasa.
Berikut ini adalah tata cara sahur yang benar. Yuk, simak di sini!
Baca Juga: Jangan Diabaikan Lagi, Ini Sinyal dari Tubuh yang Menandakan Kita Sedang Sakit
5. Dibandingkan Makanan yang Sudah Dingin, Mengapa Makanan yang Masih Panas Terlihat Lebih Nikmat?
Makanan yang baru saja selesai dimasak akan mengeluarkan asap yang mengepul.
Misalnya seperti soto, sop, bakso, bahkan nasi putih.
Nah, saat melihat makanan yang masih mengepulkan asap dan baru selesai dimasak seperti itu, apakah teman-teman semakin ingin memakannya karena terlihat nikmat?
Sebaliknya, saat makanan itu sudah dingin, kita jadi tidak berselera memakannya.
Yuk, cari tahu mengapa makanan yang masih bersuhu panas terlihat lebih nikmat dibandingkan dengan makanan yang sudah dingin berikut ini, yuk!
Lihat video ini juga, ya!
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR