2. Perhatikan Waktu Tidur Siang
Waktu tidur siang juga bisa memengaruhi tubuh. Sebaiknya pilihlah waktu antara pukul 2 sampai pukul 3 untuk tidur siang.
Usahakan juga jangan langsung tidur setelah makan siang.
3. Biasakan Rutin Tidur Siang
Agar kita terbiasa tidur siang dengan durasi yang cukup, usahakanlah untuk rutin tidur siang.
Atur tidur siangmu juga di waktu yang sama secara rutin.
Baca Juga: Penting Menjaga Daya Tahan Tubuh Selama Puasa, Simak Tipsnya Berikut Ini, Salah Satunya Tidur Cukup
Manfaat Tidur Siang
Jika dilakukan dengan benar, tidur siang bisa memberikan berbagai manfaat kesehatan. Inilah manfaat tidur siang untuk anak-anak:
1. Mencegah Obesitas
Menurut penelitian, anak-anak yang tidak tidur dengan waktu yang cukup cenderung lebih mengalami obesitas. Sebabnya, ini berhubungan dengan kebiasaan makan ketika kelelahan.
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR