3. Menyehatkan Kuku dan Rambut
Kandungan mineral dan vitamin pada buah pepaya membantu memperkuat rambut dan menjaga kesehatan kuku. Pepaya juga bisa dijadikan masker rambut, teman-teman.
4. Melawan Peradangan
Karena pepaya banyak mengandung antioksidan, dapat dikonsumsi untuk mengurangi peradangan akibat gaya hidup yang kurang sehat.
5. Meningkatkan Imunitas Tubuh
Kandungan vitamin E, C, dan A pada buah pepaya mampu meningkatkan sistem imunitas tubuh, sehingga kita bisa terhindar dari penyakit infeksi seperti flu dan pilek.
Baca Juga: Banyak Nyamuk di Rumah? Inilah 6 Tanaman yang Bisa Mengusir Nyamuk
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,Tribunnews.com,Grid.ID |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR