6. Membantu Sistem Pencernaan
Dengan meminum air putih, akan membantu tubuh memecah makanan lebih ringan dan mudah. Hal ini tentunya tidak akan memberatkan kerja usus.
Ini membuat penyerapan nutrisi lebih maksimal dan sistem pencernaan menjadi lancar.
Baca Juga: Tak Hanya Air Putih, Ternyata Orang dengan Diabetes Juga Bisa Konsumsi 3 Minuman Lezat Ini
7. Mencegah dan Mengatasi Sakit Kepala
Jika tubuh kekurangan air putih. Akan mudah sekali sakit kepala. Karena dehidrasi yang dirasakan oleh tubuh akan berpengaruh pada otot tegang di sekitar kepala.
Akibatnya, kita akan mengeluhkan nyeri atau pusing.
Nah, itu teman-teman manfaat air putih, meski terdengan sepele. Tetapi minum air putih sangat dibutuhkan oleh tubuh kita. Oleh sebab itu, jangan lupa agar tubuhmu tidak dehidrasi.
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,Health,Nova |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR