Bobo.id - Salah satu ciri-ciri makhluk hidup adalah bernapas. Bernapas merupakan kegiatan menghirup dan mengembuskan udara.
Tak hanya manusia dan hewan, tumbuhan pun bernapas. Manusia bernapas dengan paru-paru.
Sedangkan hewan bernapas dengan alat pernapasan yang berbeda-beda, tergantung jenis hewan. Di antaranya adalah paru-paru, insang, kulit, dan trakea.
Lalu, bagaimana dengan alat pernapasan pada tumbuhan?
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 3 Tema 1, Apa Saja Alat Pernapasan Hewan?
Hewan dan manusia akan menghirup udara dan menyaringnya untuk mengambil O2 atau oksigen dan melepaskan CO2 atau karbon dioksida.
Sedangkan tumbuhan melakukan hal sebaliknya.
Tumbuhan akan menyerap CO2 dan mengolahnya untuk kemudian melepaskan O2.
Alat pernapasan pada tumbuhan tentu berbeda dengan alat pernapasan pada manusia dan hewan.
Berikut adalah penjelasan lengkap alat pernapasan para tumbuhan:
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR