Bobo.id - Kuota internet adalah hal yang penting dimiliki saat kita menggunakan smartphone.
Kuota internet ini membuat kita bisa membalas chat, membuka media sosial, menonton video, atau streaming lagu.
Inilah sebabnya, kuota internet adalah hal yang penting dimiliki, terutama saat tidak ada sambungan Wi-Fi di tempat kita berada.
Namun sayangnya, ada beberapa kebiasaan yang menyebabkan kuota internet cepat habis saat kita menggunakan smartphone.
Ketahui enam kebiasaan menggunakan smartphone yang menyebabkan kuota internet cepat habis, yuk!
Baca Juga: Agar Hemat Kuota dan Memori, Instagram Hilangkan Fitur-Fitur Ini pada Instagram Lite
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR