Karena itu, teman-teman perlu mengehemat penggunaan tisu.
Teman-teman bisa mengikuti cara yang akan dijelaskan ini untuk mengurangi penggunaan tisu.
Secara perlahan, teman-teman bisa mengubah kebiasaan menggunakan tisu.
Baca Juga: 5 Kegunaan Tisu Basah yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Bisa Membersihkan Tas Kulit
1. Mulai Gunakan Tisu Single Sheet
Saat membeli tisu, teman-teman akan melihat keterangan jumlah lapisan tisu pada kemasan.
Sebagian besar tisu yang dijual di pasaran memiliki dua lapisan.
Ada juga tisu dengan tiga lapisan yang membuatnya jadi sangat tebal. Tisu dengan bayak lapisan itu akan membuat teman-teman sangat boros.
Saat sekali mengambil tisu, ada dua hingga tiga lembar yang menempel jadi satu.
Tisu dengan dua atau tiga lapisan ini memang akan memiliki kemampuan menyerap lebih tinggi. Tapi teman-teman bisa mulai belajar mengubah kebiasaan untuk ikut menjaga lingkungan.
Coba mulai gunakan tisu single sheet yang bis dibeli di pusat perbelanjaan.
Source | : | Greeners.co,popmama.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR