3. Memutihkan Gigi
Setelah menghilangkan bau mulut, teman-teman bisa menggunakan soda kue untuk memutihkan gigi.
Soda kue merupakan salah satu bahan yang biasa ada di dalam pasta gigi.
Bahan pembersih alami ini bisa membantu menghilangkan plak dan melawan bakteri yang merukan gigi.
Baca Juga: 4 Cara Mudah Bersihkan Keramik Kamar Mandi dari Kerak dan Noda, Salah Satunya Bisa Pakai Cuka
4. Memutihkan Pakaian
Bukan hanya membersihkan bagian mulut, soda kue juga bermanfaat untuk memutihkan pakaian, lo.
Soda kue yang dilarutkan dalam air akan membantu melepaskan molekul yang menempel pada pakaian.
Teman-teman cukup mencampurkan setengah cangkr kecil soda kue ke dalam air cucian.
Lalu rendam pakian beberapa menit sebelum nantinya dicuci.
Nah, itu tadi beberapa kegunaan soda kue yang harus teman-teman ketahuai.
Pastikan tidak menggunakan soda kue untuk membersihkan barang berbahan marmer, karena bisa membuat permukaannya rusak.
(Penulis : Aniza Pratiwi, Amirul Nisa)
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR