Bobo.id - Teman-teman pasti tahu semua orang memiliki beberapa hak dan kewajiban terhadap suatu hal, termasuk lingkungan tempat tinggal.
Di lingkungan tempat tinggal terdapat banyak fasilitas umum, jalan raya, trotoar, dan banyak hal lainnya.
Fasilitas umum yang ada di lingkungan atau jalan adalah buatan pemerintah yang difungsikan untuk kebutuhan masyarakat.
Sehingga semua orang berhak menggunakannya, namuan di balik hak pasti akan ada kewajiban.
Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi Bahasa Inggris Tentang Subject
Kali ini, teman-teman akan belajar tentang hak dan kewajiban terkait lingkungan sekitar.
Teman-teman bisa belajar melalui beberapa contoh soal dan penjelasan berikut ini.
Yuk! Simak contoh soal berserta penjelasannya yang ada di bawah ini.
1. Apakah kewajiban pengguna jalan raya?
Penjelasan
Pengguna jalan raya dengan kendaraan bermotor wajib memiliki surat-surat yang lengkap.
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR