Contoh: Hari-hari Pak Rudi hanya bekerja, bekerja, dan bekerja untuk bisa memenuhi kebutuhan keluarga.
- Aliterasi adalah majas ini merupakan jenis majas yang menggunakan pengulangan pada huruf konsonan setiap awal kata.
Contoh: Makan mangga muda di malam minggu.
4. Apa saja macam majas sindiran? Berikan contohnya!
Pembahasan
Source | : | ruangguru.com,gramedia.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR