Bobo.id - Membuat dapur menjadi rapi dan enak dipandang bisa teman-teman lakukan dengan beberapa trik mudah berikut.
Kondisi dapur yang rapi akan membuat teman-teman mudah menemukan berbagai barang yang perlukan.
Benda kecil seperti garpu dan sendok bisa dengan mudah ditemukan saat kondisi dapur tertata dengan rapi.
Bahkan, teman-teman juga tidak akan bingung membedekan beragam bumbu dapur.
Jadi saat memasak, tidak akan ada kesalahan memasukan bumbu dapur yang memiliki bentuk mirip.
Selain itu, dapur tempat memasak makanan yang rapi dan bersih akan membuat proses memasak menjadi nyaman.
Berikut ada enam trik untuk membaut dapur menjadi rapi dan enak dipandang.
1. Papan Pasak
Papan pasak telah lama menjadi pilihan penyimpanan yang populer di dapur.
Baca Juga: Lemari Dapur Bau Apak karena Jamur? Gunakan 4 Cara Ini untuk Menghilangkan Bau Apak
Papan pasak bagus di dapur untuk menutupi dinding kosong serta mengumpulkan panci, wajan, saringan, dan peralatan dapur lainnya.
Selain itu, penggunaan papan pasak ini juga bisa mengurangi ruang di rak untuk barang-barang lainnya.
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR