Kita tentu sering menggunakan headphone ketika sedang mendengarkan musik.
Sayangnya, kebiasaan itu dapat dengan mudah merusak pendengaran jika dilakukan terus menerus, lo.
Tidak hanya berdampak pada pendengaran, kebiasaan ini juga bisa menyebabkan hilangnya jaringan otak.
Untuk menghindarinya, kita bisa menyesuaikan volume headphone sehingga memungkinkan otak bekerja lebih baik.
Jangan lupa untuk mengistirahatkan telinga secara teratur setelah menggunakan headphone, ya.
3. Kurang Aktif Bergerak
Pandemi yang banyak membuat kita beraktivitas dari rumah, bukan berarti menghalangi kita untuk aktif bergerak, lo.
Baca Juga: Sering Merasa Sudah Pernah Berkunjung ke Suatu Tempat, Padahal Belum? Ternyata Ini Penyebabnya
Menurut sebuah penelitian di Journal of Comparative Neurology menunjukan, tidak aktif secara fisik dapat mengubah bentuk neuron tertentu di otak.
Aktivitas fisik secara teratur dapat menguntungkan kita secara kognitif dan media. Memang iya?
Aktifitas fisik yang teratur dapat meningkatkan zat kimia otak untuk meningkatkan memori dan kemampuan belajar.
Teman-teman bisa coba untuk melakukan aktifitas fisik rutin seperti olahraga, ya.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | kontan |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR