3. Membuat Karya Seni
Jika teman-teman menyukai kegiatan membuat karya seni. Tidak ada salahnya mencobanya selama menunggu waktu berpuasa di bulan Ramadan.
Misalnya, membuat patung dari tanah liat, melukis, menganyam, dan lain-lain.
O iya, kita juga bisa sekalian membuat berbagai macam dekorasi yang nantinya dapat digunakan untuk menghias rumah saat Idulfitri, lo.
4. Menulis
Selain membaca, teman-teman juga bisa mulai aktif menulis kembali.
Berbagai macam kegiatan menulis dapat kita lakukan, seperti menulis cerita pendek, diary, jurnal kegiatan harian, dan lain-lain.
Baca Juga: Sering Telat Bangun Saat Sahur? Lakukan 5 Tips Ini Agar Bisa Bangun Sahur Tepat Waktu
5. Merawat Tanaman
Daripada tidak ada kegiatan dan rasa lapar semakin terasa, teman-teman bisa merawat tanaman untuk menghabiskan waktu puasa.
Kita bisa memupuki tanaman, mengganti potnya, menyirami, atau memangkasnya.
Bahkan, menata ulang kembali tanaman hias yang ada di halaman rumah, agar terlihat cantik saat Idulfitri nanti.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR