Dilansir dari National Geographic, perubahan iklim juga bisa meningkatkan risiko penyakit yang dapat ditularkan lewat air seperti kolera, demam tifoid, dan parasit.
Robert Bayer dari Cambrige University menyatakan bahwa bisa jadi di masa depan penyakit menular semakin banyak.
Ini terjadi karena hewan pembawa virus harus melakukan migrasi akibat adanya suhu global. Nah, itulah contoh dampak negatif yang terjadi jika perubahan iklim tidak segera diatasi.
Cara yang bisa dilakukan untuk mencegah perubahan iklim adalah menggunakan sumber daya alam perubahan yang ramah lingkungan, dan menghemat energi.
Kuis! |
Apa saja yang termasuk gas rumah kaca? |
Petunjuk: Cek di halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Livescience,National Geographic |
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR