Teman-teman cukup tambahkan sedikit cuka apel dalam baskom air hangat dan rendam kaki selama kurang lebih 20 menit, ya.
2. Rendam Kaki dengan Air Hangat
Cara ini disebut sebagai cara paling mudah untuk mengatasi cantengan pada jempol kaki.
Merendam kaki dengan air hangat dapat bermanfaat untuk membantu menjaga kebersihan area jari yang terinfeksi dan bebas dari bakteri.
Teman-teman bisa merendam kaki dalam air hangat secara rutin setiap hari. Bahkan teman-teman bisa menambahkan garam untuk menambahkan rasa nyaman, lo.
Caranya cukup mudah,
- Siapkan baskom berisi air hangat.
Baca Juga: Hati-Hati Cantengan, Ini 4 Cara Sederhana Mengobati Cantengan
- Tambahkan garam dan aduk hingga rata.
- Rendam kaki selama 15 menit sebanyak 2 – 3 kali dalam sehari.
3. Balut Kuku dengan Perban
Jempol kaki yang cantengan memang terasa cukup sakit dan menyebalkan.
Source | : | Hello Sehat,Halodoc.com,Alodokter.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR