- Dorong tubuh hingga meluncur ke dalam air. Lakukan hal ini bersamaan dengan membuka kedua tangan dan angkat kepala hingga berada di atas permukaan air.
- Tekuk lutut serta dorong tumit ke arah panggul. Saat melakukan hal ini, pastikan posisi tangan berada di bawah dagu.
- Gerakan kedua tangan dan kaki secara bersamaan. Lakukan gerakan ini bersamaan dengan menurunkan kepala ke dalam air.
- Sedangkan posisi tungkai kaki didorong ke belakang tubuh dengan gerakan setengah melingkar.
- Ulangi latihan gerak koordinasi ini secara rutin.
Nah, itulah pembahasan materi tentang koordinasi gerak renang gaya dada. Semoga bermanfaat untuk teman-teman, ya.
Kuis! |
Bagaimana posisi kaki saat melakukan gerakan meluncur? |
Petunjuk: cek di halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR