- Sel surya
4. Apa itu biogas?
Jawaban:
Biogas adalah energi terbarukan yang bisa dimanfaatkan untuk menghasilkan listrik.
Bentuk biogas adalah limbah cair kelapa sawit yang diuraikan untuk dijadikan bahan bakar. Sehingga bisa membangkitkan energi listrik yang bebas polusi.
Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi Tentang Peta, dari Pengertian hingga Unsur Peta
5. Sebutkan alat-alat listrik yang ada di lingkungan rumah dan jelaskan fungsinya.
Jawaban:
- Saklar, fungsinya untuk memutus dan menyambungkan aliran arus listrik.
- Steker, fungsinya untuk menyambungkan perangkat elektronik dengan agar dialiri arus listrik.
- Stop kontak, fungsinya untuk menerima steker yang akan mengambil arus listrik.
- Meteran listrik, fungsinya untuk mengukur penggunaan daya listrik di rumah-rumah.
Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah.
Sumber: Buku Paket Sains Kelas 6 SD/MI, Kemendikbud
---
Kuis! |
Apa itu PLTS? |
Petunjuk: Cek halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR