- Rajin cuci tangan menggunakan sabun, terutama setelah kontak dengan orang yang sedang cacar.
- Untuk sementara tidak berbagi barang pribadi (handuk, pakaian, atau sisir) maupun tidur sekamar dengan orang yang sedang cacar.
- Pisahkan baju atau seprai orang yang sedang kena cacar saat dicuci.
- Bersihkan benda atau permukaan yang terkena kontak langsung orang yang sedang cacar dengan menggunakan cairan antiseptik.
Begitulah cara mencegah cacar monyet. Kita harus berhati-hati, ya, teman-teman.
----
Kuis! |
Menurut berita di atas, cacar monyet sudah menyebar di negara mana saja? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
----
Jangan lupa tonton video ini juga, ya!
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Reuters,Hallo Sehat,Kompas |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR