2. Punya Desa Tertinggi di Pulau Jawa
Tidak hanya punya daun yang diselimuti es saja, Dieng juga punya desa tertinggi di Pulau Jawa, teman-teman.
Desa itu bernama Desa Sembungan yang terletak di ketinggian 2306 meter di atas permukaan laut.
Desa yang dihuni lebih dari 1300 jiwa itu dipercaya sebagai desa induk di Kawasan Dieng sebelum akhirnya warga menyebar dan membentuk desa lain.
3. Ditumbuhi Buah Carica Khas Dieng
Baca Juga: Bisa Jadi Pengisi Libur Panjang, Ini 5 Tempat Wisata Keluarga di Dieng
Keunikan lainnya dari dataran tinggi Dieng adalah buah carica atau yang sering dikenal dengan pepaya gunung.
Tahukah teman-teman? Carica ini hanya bisa tumbuh di ketinggian 1500 hingga 3000 meter di atas permukaan laut, lo.
Buah yang besarnya seukuran mangga ini memang berasal dari Pegunungan Andes, teman-teman.
Konon, Carica dibawa ke dataran tinggi Dieng oleh pemerintah kolonial Belanda menjelang Perang dunia kedua.
Penduduk Dieng umumnya akan mengolah Carica menjadi manisan, keripik, dodol, dan sirup.
4. Anak Bajang
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR