Bobo.id - Teman-teman, berikut ini adalah jawaban soal 'Look and Write' Bahasa Inggris kelas 4 SD kurikulum merdeka.
Teman-teman bisa menemukan soal Bahasa Inggris pada tabel Unit 2: 'There Are 67 English Books' halaman 18.
Di materi ini, teman-teman belajar angka-angka dalam Bahasa Inggris, ya.
Contoh angka:
- 12 = twelve
- 35 = thirty five
- 54 = fifty four
- 68 = sixty eight
- 91 = ninety one
- 100 = one hundred
- 178 = one hundred seventy eight
Nah, pada buku Bahasa Inggris kelas 4 SD halaman 18, teman-teman menemukan soal untuk menyebutkan nomor rumah di dalam gambar.
Berikut ini adalah jawabannya:
1. The owner of the house: Mr. Putra
Number of the house: Sixty three
2. The owner of the house: Mr. Surya
Number of the house: Sixty seven
3. The owner of the house: Mr. Ilham
Number of the house: Seventy one
4. The owner of the house: Mr. Rahmat
Number of the house: Seventy five
5. The owner of the house: Mr. Adi
Baca Juga: Penjelasan Bahasa Inggris Tentang Number, Termasuk Cardinal dan Ordinal Numbers
Number of the house: Sixty six
6. The owner of the house: Mr. Edo
Number of the house: Seventy
7. The owner of the house: Mr. Dede
Number of the house: Seventy four
8. The owner of the house: Mr. Hendro
Number of the house: Eighty
Numbers
Dalam bahasa Inggris, angka atau nomor disebut sebagai number. Ternyata, angka dalam bahasa Inggris ini dibagi menjadi dua jenis, yaitu cardinal numbers dan ordinal numbers.
Dalam bahasa Inggris, cardinal numbers ini digunakan untuk menyatakan jumlah suatu objek, sedangkan ordinal numbers digunakan untuk menyatakan urutan atau tahapan dari suatu hal yang dilakukan.
----
Baca Lagi |
Contoh angka (halaman 1) |
Jawaban soal (halaman 2-3) |
Tonton video ini juga, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR