Kucing membenci suara keras yang tiba-tiba dan kebisingan yang berlebihan bisa sangat menakutkan bagi mereka.
Ketika teman-teman ingin memutar lagu dengan volume tinggi, sebaiknya mempertimbangkan bagaimana perasaan kucing.
Jika di tengah putaran lagu, kucing terlihat bersembunyi di bawah sofa, menurunkan volume musik adalah pilihan terbaik.
4. Perutnya Dielus
Tidak seperti anjing, ternyata kucing peliharaan sangat benci perutnya digosok atau dielus, lo.
Kucing melindungi perutnya karena secara naluriah mereka tahu bahwa perut merupakan area yang rentan.
Kalau kita nekat untuk mengelus perutnya, maka mereka akan pergi atau malah menyerang kita dengan salah satu cakarnya.
Tak hanya itu saja, kalau kucing benar-benar tidak suka, kucing peliharaan juga akan menggigit kita.
Meski begitu, dilansir dari Kompas.com, ada pula kucing peliharaan yang justru suka jika seseorang mengelus perutnya.
5. Orang Asing
Sama seperti manusia, kucing juga akan waspada ketika ia pertama kali bertemu dengan orang asing.
Baca Juga: Pemilik Kucing Wajib Tahu! Ternyata Ini 5 Alasan Kucing Sering Bersembunyi di Bawah Kasur
10 Dampak Negatif Globalisasi bagi Kesenian Daerah, Materi Kelas 6 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | Kompas.com,Grid Kids |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR