- Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)
- Dewan Perwakilan Daerah (DPD)
Lembaga Yudikatif di Indonesia
- Mahkamah Agung (MA)
- Mahkamah Konstitusi (MK)
- Komisi Yudisial (KY)
Selain itu, di Indonesia juga ada lembaga eksaminatif yang berwenang untuk mengelola dan bertanggung jawan atas keuangan negara, yaitu terdiri dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).
Jadi, BPK bertugas untuk mengawasi dan memeriksa pengelola keuangan negara, Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) dan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD).
Nantinya, BPK melaporkan hasil pengawasan dan pemeriksaannya kepada DPR dan DPD, serta ditindaklanjuti oleh aparat penegak hukum jika ada kecurangan.
Nah, itulah tiga pembagian kekuasaan menurut Trias Politica menurut Baron de Montesquieu, yaitu, eksekutif, legislatif, dan yudikatif.
Baca Juga: 4 Fungsi Partai Politik dalam Negara Demokrasi, Mulai dari Sarana Komunikasi hingga Pengatur Konflik
(Penulis: Monica Ayu Caesar Isabela)
---
Kuis! |
Apa arti kekuasaan menurut KBBI? |
Petunjuk: Cek halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR