- Ekosistem darat terdiri atas ekosistem hutan, padang rumput, padang pasir, tundra, dan taiga.
- Ekosistem buatan merupakan ekosistem yang diciptakan manusia untuk memenuhi kebutuhan manusia. Contohnya, sawah dan bendungan.
2. Paragraf Kedua
Pokok pikiran pada paragraf kedua ini bisa kita temukan dengan mudah di kalimat awal dan tengah.
Pokok pikiran paragraf kedua ini adalah mengenai ekosistem air tawar dan ekosistem air asin.
- Ekosistem air tawar contohnya ekosistem danau, kolam, dan sungai.
- Ekosistem air tawar mendapatkan cukup sinar matahari.
- Tumbuhan yang paling banyak hidup pada ekosistem ini adalah ganggang.
- Ekosistem air asin contohnya ekosistem terumbu karang dan ekosistem laut dalam.
Baca Juga: Mengenal Jenis Ekosistem Alami: Ekosistem Darat dan Air, Materi Kelas 5 SD Tema 5
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR