4. Menteri atau kabinet bertanggung jawab kepada Dewan Perwakilan Rakyat.
5. Presiden hanya sebagai lambang dan kepala negara.
6. Kabinet dipimpin oleh perdana menteri.
7. Jika pada demokrasi Pancasila tidak ada partai pemerintah, pada demokrasi Parlementer justru ada banyak partai yang berkembang.
Lemahnya benih-benih demokrasi sistem parlementer memberi peluang untuk dominasi partai-partai politik dan Dewan Perwakilan Rakyat.
Nah, itulah 7 perbandingan dari demokrasi Pancasila dan demokrasi Parlementer, teman-teman.
----
Kuis! |
Kapan demokrasi Parlementer berlaku? |
Petunjuk: cek di halaman 2! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR