Bobo.id - Saat belajar bahasa tentu teman-teman sudah tidak asing dengan istilah imbuhan.
Pada materi Bahasa Indonesia kurikulum merdeka kelas VII SMP, teman-teman akan diajarkan tentang berbagai jenis imbuhan.
Imbuhan merupakan bubuhan atau tambahan dalam bahasa yang akan membuat sebuah kata berubah menjadi kata baru.
Perubahan tersebut tentu akan mengubah makna dari kata sebelumnya.
Umumnya jenis kata yang diberi imbuhan adalah kata dasar.
Setelah mendapat imbuhan, kata tersebut akan berubah ke bentuk kata baru dengan makna yang berbeda.
Imbuhan sebenarnya terdiri dari beberapa jenis, yaitu prefiks yang merupakan imbuhan di awal atau disebut awalan.
Lalu ada juga sufiks yaitu imbuhan di akhir atau akhiran, konfiks yang merupakan imbuhan di awal dan akhir.
Terakhir ada infiks yang merupakan imbuhan di tengah atau disebut sisipan.
Kali ini, kita akan mengenal lebih jauh tentang infiks.
Pengertian Infiks
Baca Juga: Mengenal Imbuhan Sufiks: Pengertian, Jenis-jenis dan Contohnya
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR